Publikasi Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Baturetno Tahun Anggaran 2023
Admin SID Baturetno, 19 Juni 2024 10:12:48 WIB

Tahun 2023 menjadi tonggak penting dalam pembangunan Kalurahan Baturetno dengan terealisasinya Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKAL) yang tepat guna dan tepat sasaran. Keberhasilan ini adalah hasil dari kerja keras, transparansi, dan partisipasi aktif seluruh warga. Bersama-sama, kita wujudkan Baturetno yang lebih maju dan sejahtera! #APBKAL2023
Artikel Terkini
-
Rapat Rutin Gapoktan Desa Baturetno
14 Februari 2020 21:55:46 WIB AdministratorBATURETNEWS - Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Desa Baturetno, Jumat (14/02/20) melakukan rapat rutin bertempat di Aula Desa Baturetno. Disampaikan oleh ketua gapoktan (Wahyono) bahwasanya pada akhir februari akan dilaksanakan RAT gapoktan. Disampaikan pula pada saat sambutan oleh Lurah Desa Bature... ..selengkapnya
-
Komunitas Melati Bakti Dan Polsek Banguntapan Membantu Pengiriman Warga Ke RSJ Grhasia
14 Februari 2020 21:35:22 WIB AdministratorBATURETNEWS - Komunitas Melati Bakti (KMB) Desa Baturetno, Babinkamtibmas Desa Baturetno dan Polsek Banguntapan membantu warga untuk berobat dan konsultasi dokter di RSJ Grhasia, Rabu (12/02/20). Sebelum dilakukan penjemputan pasien, keluarga, dukuh, komunitas dan babinkamtibmas melakukan koordinasi... ..selengkapnya
-
Gertak PSN Desa Baturetno Dan Evaluasi ABJ
14 Februari 2020 21:25:45 WIB AdministratorBATURETNEWS - Gertak PSN Desa Baturetno, Jumat (14/02/20) bertempat di Pelem Lor RT 03. Gertak PSN dihadiri oleh Muspika Kecamatan Banguntapan, Puskesmas Banguntapan 1, Ketua TP PKK Desa Baturetno, Kasi pelayanan, Tim jumantik desa maupun wilayah dan Dukuh Pedukuhan Pelem. Gertak PSN rutin dilakukan... ..selengkapnya
-
Perijinan ATR (Aspek Tata Ruang)
13 Februari 2020 09:01:22 WIBGuna melengkapi dokumen perijinan penggunaan tanah, syarat penting yang harus dilakukan yaitu dengan melakukan permohonan ijin Aspek Tata Ruang di Dinas Pertanahan dan Tata Ruang Kabupaten Bantul. Berikut ini adalah syarat untuk pengajuan ijin Rekomendasi Aspek Tata Ruang : Foto copy identitas diri... ..selengkapnya
-
Sosialisasi Program Sertifikat Tanah PTSL
12 Februari 2020 11:09:16 WIBBATURETNEWS - Pemerintah Desa Baturetno, Rabu (12/02/20) menyelenggarakan sosialisasi program sertifikat PTSL. Disampaikan oleh Lurah Desa Baturetno bahwa program PTSL ditujukan bagi masyarakat yang status tanahnya masih Letter C maupun petikan Letter C. Selain itu, masyarakat harus mempersiapkan se... ..selengkapnya
Audio dan Video
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Info grafis APBKal Baturetno TA 2025
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO NOMOR 9 TAHUN 2024 TENTANG APBKAL TA 2025
- Info grafis APBKal Baturetno TA 2025
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO NOMOR 8 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 7 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 6 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 5 TAHUN 2024