Publikasi Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Baturetno Tahun Anggaran 2023
Admin SID Baturetno, 19 Juni 2024 10:12:48 WIB

Tahun 2023 menjadi tonggak penting dalam pembangunan Kalurahan Baturetno dengan terealisasinya Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKAL) yang tepat guna dan tepat sasaran. Keberhasilan ini adalah hasil dari kerja keras, transparansi, dan partisipasi aktif seluruh warga. Bersama-sama, kita wujudkan Baturetno yang lebih maju dan sejahtera! #APBKAL2023
Artikel Terkini
-
PENGENALAN PROFESI PEMADAM KEBAKARAN
20 Desember 2023 16:23:08 WIB Pemkal BaturetnoBaturetnonews - Kamis (14/12/23) Pendidik PAUD bersama dengan Ibu PAUD Kalurahan Baturetno menggelar kegiatan pengenalan profesi pemadam kebakaran kepada anak-anak. Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan untuk memberikan pembelajaran kepada anak-anak terkait bagaimana cara memadamkan api dan profesi p... ..selengkapnya
-
PELATIHAN BUDIDAYA IKAN AIR TAWAR
20 Desember 2023 16:18:06 WIB Pemkal BaturetnoBaturetnonews - Senin (11/12/23) Pemerintah Kalurahan Baturetno menggelar kegiatan pelatihan budidaya ikan air tawar yang diselenggarakan di Sasana Kridha Hamurwa Praja selama tiga hari mulai tanggal 11 Desember 2023 sampai dengan 13 Desember 2023. Pelatihan ini digelar dengan tujuan agar masyarakat... ..selengkapnya
-
PENYULUHAN DAN KELAS IBU HAMIL
09 Desember 2023 11:27:54 WIB Pemkal BaturetnoBaturetnonews - Kamis (7/12/23) Pemerintah Kalurahan Baturetno menggelar kegiatan penyuluhan kelas ibu hamil yang diselenggarakan di Padukuhan Mantup. Penyuluhan kelas ibu hamil bertujuan memberikan informasi, keterampilan, dan dukungan kepada ibu hamil dalam menjalani kehamilan, persiapan persalina... ..selengkapnya
-
PENINGKATAN KAPASITAS KADER KESEHATAN PADUKUHAN WIYORO
09 Desember 2023 11:24:37 WIB Pemkal BaturetnoBaturetnonews - Selasa (5/12/23) Pemerintah Kalurahan Baturetno menggelar kegiatan peningkatan kapasitas kader kesehatan Padukuhan Wiyoro. Program peningkatan kapasitas kader kesehatan ini merupakan sebuah Program Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Padukuhan (PPBMP) dalam rangka untuk meningkatkan kua... ..selengkapnya
-
PELATIHAN DAN PENYULUHAN IBU HAMIL PADUKUHAN MANGGISAN
05 Desember 2023 10:27:49 WIB Pemkal BaturetnoBaturetnonews - Sabtu (2/12/23) Pemerintah Kalurahan Baturetno menggelar Program Pemberdayaan Berbasis Masyarkat (PPBMP) dengan kegiatan pelatihan dan penyuluhan ibu hamil untuk masyarakat Padukuhan Manggisan. Pelatihan dan penyuluhan bagi ibu hamil sangat penting untuk memberikan informasi yang ben... ..selengkapnya
Audio dan Video
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO NOMOR 9 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO NOMOR 8 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 7 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 6 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 5 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO NOMOR 4 TAHUN 2024
- PERATURAN KALURAHAN BATURETNO KAPANEWON BANGUNTAPAN KABUPATEN BANTUL NOMOR 3 TAHUN 2024